Cara Mengetahui SIM Card Telkomsel, Indosat, XL, Tri Sudah Teregistrasi NIK - jufrika com
Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Mengetahui SIM Card Telkomsel, Indosat, XL, Tri Sudah Teregistrasi NIK

Seperti yang kita ketahui saat ini proses registrasi dan cek registrasi kartu SIM Card prabayar sangat gampang, namun untuk beberapa pengguna masih banyak yang mengalami masalah. Contoh ada yang ketika daftar ulang dulu berkali-kali seringkali gagal, atau bahkan yang membuat bingung adalah tidak memberikan konfirmasi berhasil atau tidak, padahal efek yang ditimbulkan jika tidak berhasil registrasi sangat jelas yaitu pemblokiran kartu.
 

 
Namun jika tidak mendapat sms balasan dari proses registrasi sobat bisa mengeceknya, nah berikut ini Jufrika Blog berikan beberapa cara cek registrasi kartu provider Telkomsel, Indosat, XL, dan Tri :

Cara Cek Registrasi Kartu Telkomsel


Untuk Provider Telkomsel memiliki 2 cara :

  • Cara Pertama adalah secara online melalui aplikasi my telkomsel yang ada di bawah artikel ini.
  • Cara Kedua melalui ponsel dengan mengetikkan *444# dan ikuti instruksinya.

Cara Cek Registrasi Kartu XL

Untuk XL cukup mudah yaitu tekan saja *123*4444# lalu call

Cara Cek Registrasi Kartu Indosat

 
Untuk Provider Indosat memiliki 3 cara :

  • Cara Pertama, kamu bisa lakukan secara online melalui halaman website ini yang ada dibawah ini.
  • Cara Kedua, kamu bisa mengetikkan *185*5# lalu call.
  • Cara ketiga, ketikkan SMS dengan format INFO#NIK atau INFO#NoHP kirim ke 4444

NB: gunakan kode negara 62 di nomor hp, contoh INFO#628xxxxxxxxx dan kirim ke 4444

Cara Cek Registrasi Kartu Tri
 


Untuk Provider Trihudson (3) memiliki 2 cara :
 
  • Cara Pertama, kamu bisa melakukannya melalui halaman website ini yang ada dibawah artikel.
  • Cara kedua, cukup ketikkan status dan kirim ke 4444.

Link Check Registrasi Secara Online bisa sobat pilih dibawah ini, sesuai provider yang sobat gunakan. 
close